Hadiri Kelulusan SMK Kesehatan Baiturrahim, Gubenrnur Jambi Al Haris Beri Motovatis Ke Siswa Agar Lanjut Pendidikan yang Lebih Tinggi

Reporter: Admin Mata - Editor: Adri
- Senin, 20 Mei 2024, 01:49 PM
Gubernur Jambi Al Haris poto bersama dengan siswa/siswi Kelas XII SMK Kesehatan Baiturrahim

JAMBI, MATAJAMBI.COM - Gubernur Jambi Al Haris memberikan motivasi kepada siswa/siswi Kelas XII SMK Kesehatan Baiturrahim Angkatan ke-VII Tahun Pelajaran 2023/2024, yang baru lulus untuk terus melanjutkan studinya ke jenjang yang lebih tinggi. Motivasi tersebut disampaikan Gubernur saat menghadiri Pelepasan Siswa/Siswi Kelas XII SMK Kesehatan Baiturrahim Angkatan ke-VII Tahun Pelajaran 2023/2024, bertempat di Ball Room GTC UIN STS Jambi (Belakang MTs Labor Telanaipura), Senin 20 Mei 2024.

“Kami bangga dengan anak sekalian bahwa sudah menyelesaikan studinya,” ujar Gubernur Al Haris.

"Mudah mudahan lulusan SMK Baiturrahim ini bisa melanjutkan studi di perguruan tinggi yang kelak bisa mengisi SDM Provinsi Jambi diberbagai bidang kedepannya, dan juga selamat kepada seluruh orang tua, wali murid yang telah memberikan bekal kepada ananda semua," tambah Gubernur Al Haris

"Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, atas berkah dan ridho-Nya kita masih diberi kesehatan dan kesempatan, sehingga pada hari ini kita semua dapat melihat langsung anak-anak kita menyelesaikan dan Pelepasan Kelas XII SMK Kesehatan Baiturrahim Jambi Tahun Pelajaran 2023/2024," imbuh Gubernur Al Haris.

Baca Juga : Jarang di Ketahui! Ini 10 Hewan yang Tidak Memiliki Telinga, tapi Dapat Mendengar Apa Saja?

Dalam kesempatan tersebut Gubernur Al Haris mengungkapkan bahwa perjuangan pendiri Sekolah SMK Baiturrahim Jambi dan perguruan tingginya sangat luar biasa.

Halaman:

Tags

Berita Terkait

Berita Populer

Berita Terbaru Lainnya

X